KARYABOLA 5 Pelajaran Real Madrid .Arsenal meraih hasil impresif pada laga leg kedua babak 8 Besar Liga Champions lawan Real Madrid. Pada duel di Stadion Bernabeu, Kamis (17/4) dini hari WIB, The Gunners meraih kemenangan dengan skor 2-1 atas tuan rumah.
5 Pelajaran Real Madrid Arsenal unggul lewat gol Bukayo Saka pada menit ke-65. Real Madrid membalas dari gol Vinicius Junior dua menit berselang. Pada menit 90+3, Gabriel Martinelli membuat skor menjadi 2-1 untuk Arsenal.
Hasil ini membuat Arsenal lolos ke babak semifinal. Pasukan Mikel Arteta menang dengan skor agregat 5-1 atas Real Madrid. Pada laga leg pertama di Stadion Emirates, Arsenal menang dengan skor 3-0.
Arsenal lolos ke babak semifinal, pertama kali dalam 16 tahun terakhir. Capaian yang penting bagi klub asal London Utara. Lantas, apa pelajaran yang bisa dipetik dari duel Real Madrid vs Arsenal?
Simak ulasan lebih lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Penyerang Real Madrid Bapuk atau Bek Arsenal yang Jago?
Ada ekspektasi yang tinggi pada lini depan Real Madrid pada laga leg kedua. Madrid punya nama-nama yang terbiasa bermain di bawah tekanan, termasuk Kylian Mbappe dan Vinicius Junior.
Namun, di hadapan para bek Arsenal, nama besar para penyerang Real Madrid mendadak hilang. Real Madrid tidak benar-benar memberi teror bagi Arsenal. Gol Vinicius tercipta karena kesalahan William Saliba.
Padahal, Arsenal tidak tampil dengan komposisi terbaik di lini belakang. Tidak ada Gabriel Magalhaes dan Riccardo Calafiori dalam daftar susunan pemain. Namun, Arsenal mampu tampil solid dan meredam Real Madrid.
Taktik Mikel Arteta pada laga ini jelas dan jitu. Punya keunggulan 3-0 hasil leg pertama, Arsenal memilih bermain pasif dan membiarkan Real Madrid menguasai bola. The Gunners bertahan dengan rapat.
Real Madrid punya 66 persen penguasaan bola. Mereka memang dibiarkan nyaman menguasai bola, akan tetapi itu adalah jebakan. Sebab, Real Madrid tak diberi ruang untuk mendekati kotak penalti dan dihukum atas setiap kesalahan.
5 Pelajaran Real Madrid Saat Arsenal memenangkan penguasaan bola, mereka akan melakukan serangan kilat. Arsenal, hanya dengan 34 persen penguasaan bola, mampu bikin enam shots on target. Sedangkan, Real Madrid hanya punya tiga shots on target.